Mudalaya

PLTS terapung terbesar di Asia Tenggara ada di Cirata!

PLTS Terapung Cirata merupakan pembangkit listrik tenaga Matahari apung pertama di Indonesia sekaligus menjadi yang terbesar di Asia Tenggara. Waduk ini dibangun di areal seluas kurang lebih 250 hektar, berada di tiga kabupaten Jawa Barat meliputi Purwakarta, Cianjur, dan Bandung Barat. Direktur Utama PLN Zulkifli Zaini mengatakan PLTS Terapung Cirata pertama kali dibangun pada awal […]